55+ Seragam Batik Untuk Keluarga Pernikahan

Seragam Batik Keluarga Untuk Pernikahan – Jika saat ini Anda memiliki rencana untuk mengadakan acara resepsi pernikahan untuk diri sendiri ataupun salah satu anggota keluarga Anda, pastinya ada banyak hal yang harus dipersiapkan, mulai dari tempat atau gedung, katering, undangan, dan juga yang tidak kalah pentingnya adalah seragam batik keluarga untuk pernikahan. Kenapa sangat penting.? Karena dengan keluarga Anda mengenakan baju seragam akan mempermudah tamu untuk mengenali mana yang merupakan anggota keluarga mempelai dan juga mana yang merupakan tamu undangan.

sumber : instagram @inspirasi_kebaya

Selain itu, beberapa anggota keluarga kedua mempelai mungkin ada yang baru pertama kali pada saat acara, dengan seragam mereka bisa saling mengenal satu sama lainnya. Seragam batik keluarga untuk pernikahan juga dapat membuat anggota keluarga merasa dihormati dan mempererat rasa kekeluargaan.

Tips Mudah Memilih Model Seragam Batik Keluarga Resepsi Nikahan

Tetapi, mungkin bagi beberapa orang memilih model baju batik seragam yang cocok bagi seluruh anggota keluarga memang agak gampang – gampang susah, termasuk Anda. Karena belum tentu setiap anggota keluarga dan kerabat memiliki selera yang sama. Nah, sebelum melihat contoh inspirasi model – model baju seragam batik keluarga, kami akan bagikan beberapa langkah yang bisa mempermudah Anda ketika menentukan baju seragam yang cocok bagi keluarga Anda di acara pernikahan nanti.

  1. Pilih Motif Batik Yang Cocok Untuk Pernikahan
    Setiap motif batik memilik makna – makna tertentu. Jangan sampai Anda memilih motif yang justru memiliki makna tidak baik untuk pernikahan. Beberapa contoh motif yang cocok untuk pernikahan adalah motif Grompol, Truntum, Cakar Ayam, Simbar Lintang, Parang Kusuma, Sida Luhur, dan Sida Mukti.
  2. Gunakan Motif Abstrak Dan Kombinasi Polosan Untuk Tema Pernikahan Tradisional Modern
    Selain motif – motif yang sesuai pakem, batik juga diaplikasikan dengan motif abstrak agar terlihat modern. Selain itu, Anda juga bisa memadukan dengan kombinasi kain polosan.
  3. Warna Juga Disesuaikan Dengan Tema Pernikahan
    Warna baju seragam batik keluarga tidak harus sama dengan mempelai atau tema pernikahan, tetapi juga bisa menggunakan warna yang kira – kira cocok dan sepadan. Libatkan pihak WO untuk menentukan warna yang tepat.
  4. Tentukan Siapa Saja Yang Akan Menggunakan Seragam
    Hal ini bisa membantu Anda dalam menentukan model baju seragam yang cocok bagi mereka. Selain itu Anda juga bisa mendapatkan gambaran yang jelas agar budget yang disiapkan tidak membengkak.
  5. Sesuaikan Jenis Batik Dengan Budget
    Pada umumnya ada 3 jenis batik yaitu batik tulis, cap, dan printing. Batik tulis memiliki harga yang paling mahal, jika Anda memiliki budget tak terbatas, bisa menggunakan jenis ini. Untuk batik cap biasanya lebih murah, dan jenis batik printing cocok bagi Anda yang memiliki budget terbatas.
  6. Minta Beberapa Orang untuk Membantu Menentukan
    Jika Anda masih kebingungan menentukan motif, warna, dan model baju seragam batik keluarga pernikahan, coba libatkan beberapa orang yang bisa Anda percaya untuk urusan fashion. Untuk menghindari terlalu banyak ide, cukup libatkan 2 atau 3 orang saja.

Setelah menentukan langkah – langkah di atas, saatnya Anda melakukan survey model – model baju seragam keluarga yang cocok untuk acara pernikahan Anda/keluarga Anda.

55+ Model Seragam Batik Keluarga Untuk Pernikahan

Nah bagi Anda yang masih kesulitan mencari model baju yang bisa jadi inspirasi untuk seragam batik keluarga Anda, berikut kami tampilkan 60+ model baju seragam batik keluarga yang kami rangkum dari berbagai sumber.

seragam batik untuk keluarga pernikahan
IG @vinna_mavin
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @medinadzhn

Baca Juga :
Tips Memilih Wedding Organizer
8 Inspirasi Undangan Pernikahan Kekinian

seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @pratiwiirachman
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @tuskarizkika
Ig : @quinapr
@azimaariri
Ig : @azimaariri
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @soniamaharani_
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @ranirisdiawt
Ig : @ulfhyenha
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @umafaridha
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @anisaacaca
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @mikadewis
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @kartikaadeewii
Ig : @octha_hendrakusuma
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @tyaswidiarini
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @lindahannisa
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @abilhaqreychyta
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @aestetika_
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @aestetika_
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @aestetika_
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @agipalaydrus
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @ayuharmas
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @dathialz
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @dessikurniasari
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @ericaputrii
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @fasyathifarzndr
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @fatmasarizar
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @helminursifah
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @Indo.Batikcouple2
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @intanagustyani
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @ittaa_martha218
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @latansaus
seragam batik keluarga untuk pernikahan
Ig : @liakrn
Ig : @lylasabilla
Ig : @nurulhikmahfebriany
Ig : @nurulhikmahfebriany
Ig : @nurulhikmahfebriany
Ig : @nurulhikmahfebriany
Ig : @ofaufa
Ig : @putrimelatii
Ig : @rifka_martha
Ig : @rifka_martha
Ig : @rikawirtjes
Ig : @risaislami_
Ig : @rizkairiana
Ig : @seviratari
Ig : @shei.hi
Ig : @sin.sr
Ig : @sindybelamita
Ig : @vebrianapravita
Ig : @viiolita
Ig : @viratandia
Ig : @virginiadiera
Ig : @widbatik

Model Baju Batik Wanita Untuk Pesta Nikahan

Bagi laki – laki model seragam cenderung lebih simple dan hanya ada pilihan kemeja panjang dan pendek. Sedangkan bagi para wanita, ada banyak pilihan model. Nah sebagai tambahan, kami tampilkan beberapa contoh model baju batik wanita untuk pesta nikahan.

sumber : instagram @inspirasi_kebaya
sumber : instagram @inspirasi_kebaya
sumber : instagram @inspirasi_kebaya
sumber : instagram @inspirasi_kebaya

Itu tadi kami tampilkan beberapa contoh model seragam batik keluarga untuk pernikahan dan juga model baju batik wanita untuk pesta pernikahan. Jika Anda merasa artikel ini bermanfaat, jangan lupa untuk share ke teman – teman ya..

Kalau butuh tempat pembuatan seragam batik, mampir ke Konveksi Seragam Batik Terbaik ya..

Scroll to Top